Minggu, 23 Juni 2019

Mie menjadi Pengganti Nasi untuk Sikecil, Bisakah ?

Assalamualaikum wr.wb

Selamat malam dan
SMangat pagi Bunda, jumpa lagi nih di tulisan kali ini.

Btw hari ini sudah memasuki suasana Liburan panjang yeeaaahhhh pasti sikecil senang banget menikmati liburan panjang ini ya Bun. πŸ€—

Apalagi liburannya bisa bareng-bareng sama keluarga.

Oh ya ditulisan saya kali ini, aku mau membahas mengenai Mie Goreng.
Bisa ga ya menggantikan nasi untuk sarapannya sikecil dirumah?πŸ€”

Yuk simak pembahasan dibawah BundaπŸ˜‰

Mie merupakan sumber karbohidrat kedua setelah nasi. Jadi jika sikecil tidak menyukai nasi, Bunda bisa siasati dengan memberikan Mie untuk sikecil ya karena kandungannya juga ada karbohidratnya untuk menambah energinya saat beraktivitas.

Jadi jika sikecil lapar dan tidak ada nasi dirumah, jikalau ada Mie ya berikan mie tidak apa2 Bunda, selama tidak melampaui batas ya, alias jangan keseringan juga. Karema untuk kandungan karbohidrat tetaplah nasi yang utama.

Oh ya #GenerasiMaju ku Rafa juga sangat menyukai mie sebagai sarapan ketika ia sudah mulai bosan dengan nasi.

Dan jika mau sarapan dengan mie,sayurannya juga harus diimbangi ya Bun agar asupan nutrisinya juga terjaga, biar tidak karbohidrat yang masuk dalam tubuh, buah dan sayuran juga harus berperan aktif untuk memberikan gizi yang seimbang untuk sikecil.
Tak lupa juga asupan proteinnya juga terpenuhi ya Bun agar 4 sehat 5 sempurnanya terpenuhi.

Pastikan juga susu #SGMEksplor 3+ dengan Complinutri dan omega 3 dan 6 nya diminum 2x sehari ya bun untuk melengkapi nutrisi harian sikecil.
Dan Rafa minum juga lho πŸ€—πŸ€—πŸ€—


Oke cukup sekian  pembahasan saya mengenai mie sebagai pengganti nasi buat sikecil ya Bun,mudah2 an bermanfaat dan bisa diterima dengan baik.
Dan sampai jumpa ditulisan saya selanjutnya ya.

Wassalamualaikum wr.wb
Aku Anak SGM
#MombassadorSGMEksplor

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Menjadi Guru untuk Kak Rafa di Rumah agar Menjadi Anak Generasi Maju

Assalamualaikum Bunda Mombassador SGM Eksplor yang mempunyai Anak Generasi Maju, bagaimana kabar hari ini ? mudah-mudahan dalam keadaan seha...